Haloo~ apa kabar? Bagaimana hari ini? Sudah tersenyum? :) Oke, gak perlu banyak omong. Aku mau buat label baru di blog ini ._. Biar lebih seru dan sesuai dengan maksud baru adanya blog ini ;) Nah, labelnya adalah, " What I Learn Today ", kenapa namanya seperti ituuu? Karena buatku, setiap hari tuh pasti ada saja hal-hal baru yang kita pelajari, dan dapat diambil pelajarannya~ :) Dengan label itu juga aku berharap para pembaca akan lebih menghargai hidup mereka, akan lebih menyadari bahwa hidup mereka itu gak ada yang sia-sia, dan semakin menyadari kalau setiap hari ada saja yang dapat kita ambil pelajarannya (yang ini buat pribadiku juga). Nah, label ini akan difokuskan kepada beberapa aspek: Life. Kehidupan, akan membahas mengenai kehidupan secara general, pandangan-pandangan, kejadian-kejadian yang terjadi di hari-hariku, segala hal tentang hidup yang mungkin banyak banget liku-likunya. (Tenang. Diusahakan gak seberliku sinetron(?)) Strength . Kekuatan, akan membahas ...
Always look up to the sky and follow the light